Wednesday, January 16, 2008

Being Older...

Gak terasa, usia gue bakalan bertambah satu tahun lagi.. Gak terasa juga, I am being older...

Ada beberapa hal dimana gue gak pengen jadi older, salah satunya adalah ketika orang orang disekitar berharap kita dapat lebih dewasa dalam menyikapi suatu hal. Padahal, old means old. Dewasa? Itu lain soal... hehehe...
Lalu ada juga yang merasa, being older means greater responsibility. Tidak boleh tergantung orang. Duh, tinggal di hutan aja mungkin ya?

Beberapa minggu sebelum ultah gue, ada beberapa hal yang membuat gue berfikir, betapa sulitnya mencari seseorang yang dapat membuat kita menjadi diri kita sendiri. Dan betapa tipisnya arti sebuah pertemanan dan permusuhan.

Tapi gue gak mau membahas itu, afterall, nanti akan banyak yang tersindir, gak cuma satu orang saja. Being older, is no fun at all, ketika salah seorang teman yang bilang bahwa gue penghianat, padahal maksud gue baik.. dan ketika gue ngomong sama seseorang dan akhirnya dia memutarbalikkan fakta itu.. gue harus diam dan menelan semuanya sendiri, karena tuntutan "kedewasaan" itu tadi. Dan gue hanya bisa tertawa dalam hati. Miris. Betapa semua ini menjadi sia-sia belaka.

Friends come and go they say, but real friends stays. I found that in my best friend, yang sekarang sudah menikah dan tinggal di Riau. Betapapun gue udah sering nyakitin, atau apapun, dia tetep jadi teman gue. Karena dia tau siapa gue. Dia tau I am just being myself. Gue bukan orang yang sempurna, yang harus tau segala macam tentang dia atau apapun. Dan dia juga tidak peduli ketika gue mempertanyakan macam-macam mengenai dia.

A good friend, knows hows to be a friend. Dan being older like this, tuntutan kedewasaan itu menjadi semakin sulit, ketika banyak hal yang berkecamuk dalam pikiran gue... Semoga gue mampu memenuhi tuntutan itu....

No comments: